VISI
Menjadi Pusat Pelatihan dan Pengembangan Pendidikan kreatif Digital yang unggul dan peduli
serta memberikan kontribusi keahlian vokasi dalam industri nasional dan Internasional.
MISI
1. Menyelenggarakan pendidikan dan pelatihan baik tatap muka atau online yang berintegritas
sesuai dengan standar mutu nasional maupun internasional.
2. Membantu membimbing anak-anak bangsa yang memiliki cita-cita untuk berkarir di industri aviasi,
marketing, perhotelan dll dengan memanfaatkan Informasi Teknologi.
3. Melaksanakan penelitian unggulan Digitalisasi berbasis kompetensi di bidang aviasi, Marketing Digital,
Programer, Perhotelan dll
4. Menjalin kerjasama berkelanjutan dengan lembaga pendidikan, lembaga penelitian, pemerintah organisasi
profesi, dunia usaha, lembaga swadaya dan masyarakat.
OFFICE & CAMPUS
Gedung Baros Information and Technology Center (BITC) Jl. HMS Mintareja Sarjana Hukum Baros Cimahi.
Gedung perkantoran khusus pengembangan Informasi Technology milik Pemerintah Kota Cimahi dibawah Dinas Perindustrian, perdagangan, koperasi dan industri kreatif kota Cimahi.
Fasilitas :
-Ruang Training
-Ruang Kelas
-Ruang Multimedia
-Hall/Aula
-Ruang Studio
-Creative Corner